Verifikasi TUK LSP P1 SMK Bina Nusantara Ungaran
pada hari selasa tanggal 11 Februari 2025 telah diadakan verifikasi Tempat Uji Kompetensi (TUK) di SMK Bina Nusantara Ungaran yang dihadiri oleh Pengawas Sekolah, Kepala Sekolah SMK Bina Nusantara Ungaran, pengurus LSP P1 SMK Bina Nusantara Ungaran, Asesor Uji Kompetensi pada setiap Jurusan (TKJ, DKV, TB dan TSM). dari hasil verifikasi pada hari tersebut, telah ditetapkan dan disetujui bahwa SMK Bina Nusantara Ungaran telah resmi untuk menjadi TUK pada Uji Kompetensi Kejuruan (UJK) pada tahun 2025 ini untuk jurusan TKJ, DKV, TB dan TSM dengan skema SKKNI LSP P1.